Cloud Essential
Peserta akan memahami cara kerja berbagai layanan Cloud, dengan ulasan dan praktik tentang pembuatan akun Cloud, Kalkulasi Biaya, pengecekan terhadap penerapan Best Practice, mengetahui dan bekerja dengan berbagai macam Sumber Daya Cloud.
Tujuannya, agar peserta dapat mengembangkan strategi Cloud yang sesuai dengan kebutuhan organisasi hingga mampu melakukan evaluasi layanan Cloud.
Apa yang Anda pelajari?
-
Pengenalan Cloud Computing dan Virtualisasi.
-
Cloud Platform Model (IaaS, PaaS, SaaS).
-
Scalabilty and Elasticity.
-
Memahami Akun Cloud.
-
Dukungan terhadap Layanan Cloud.
-
Regional, Availability Zones, Resources.
-
Dasar Layanan Komputasi.
-
Dasar Layanan Penyimpanan.
-
Dasar Layanan Database.
-
Opsional: Penggunaan CLI dan SDK.
Apa yang Anda dapatkan?
Sertifikat setelah pelatihan
Lab sudah disediakan
(untuk kelas yang membutuhkan lab)