Front-end Web
Development with Vue.js

Front-end merupakan bagian paling esensial dari suatu aplikasi web.
Pemilihan teknologi front-end menjadi hal utama dalam membuat situs berkelas dan modern.
Vue.js adalah framework javascript yang memiliki kemampuan dan kecepatan yang sangat baik, untuk membuat front-end web interaktif.
Vue.js juga menyediakan komponen data-reaktif, dengan API yang sederhana dan fleksibel.
Selain itu, Vue.js juga dapat dikatakan memiliki kombinasi dari kelebihan-kelebihan yang ada di ReactJS dan AngularJS.
Apa yang Anda pelajari?
Pengenalan Vue.js
- Kebutuhan dasar Vue.js.
- Compiler Vue.js.
- Struktur Vue.js.
Fitur Dasar Vue.js
- Filter.
- Mixin.
- Two-way databinding.
- Event Handling.
Komponen Vue.js
State Management
Routing
Single Page Application
Progressive Web Application dengan Vue.js
Apa yang Anda dapatkan?

Sertifikat setelah pelatihan

Lab sudah disediakan
(untuk kelas yang membutuhkan lab)

Kelas yang interaktif
