Oracle Database Performance Tuning

Request Penawaran

Durasi Pelatihan :   Hari

Deskripsi Pelatihan

Pelatihan ini akan diawali dengan kasus database yang dengan performa buruk yang membutuhkan tuning, peserta akan menjadi DBA yang bertugas untuk menganalisa masalah, memberikan diagnosa, lalu memperbaiki masalah tersebut.

Pelatihan ini menggunakan metodologi reaktif, setelah melakukan konfigurasi pada aplikasi monitoring, dilanjutkan dengan menganalisa laporan hasil monitoring lalu dilanjutkan dengan perbaikan performa dengan memodifikasi query yang dijalankan hingga memodifikasi struktur tabel.

 

Tujuan Training

  • Memahami SQL Tuning
  • Memahami Instance Tuning

 

Target Pelatihan

  • Database Administrator
  • Teknikal Support
  • Konsultan Teknis

 

Prasyarat Peserta Pelatihan

  • Memahami perintah-perintah SQL

 

Output Pelatihan

Setelah pelatihan, peserta mampu untuk

  • Melakukan metode tuning yang cocok dengan perangkat aplikasi yang sesuaikan
  • Memanfaatkan database advisor untuk melakukan tuning secara proaktif
  • Menggunakan perangkat tuning yang terdapat pada automatic workload repository
  • Diagnosa dan tuning masalah performa instance secara umum
  • Menggunakan enterprise manager pada halaman performance untuk monitoring database

 

 

Garis Besar Pelatihan

  1. Pengenalan
  2. Monitoring dengan perangkat aplikasi standar
  3. Menggunakan Automatic Workload Repository
  4. Identifikasi masalah terkait perintah SQL
  5. Pengaturan Optimizer
  6. Manajemen SQL plan
  7. Manajemen perubahan
  8. Menggunakan Metrics dan Alerts
  9. Menggunakan perangkat aplikasi berbasis AWR
  10. Monitoring aplikasi menggunakan service
  11. Menggunakan Baseline
  12. Tuning dan Shared Pool
  13. Tuning dan Buffer Cache
  14. Tuning PGA dan Temporary Space
  15. Konfigurasi Automatic Memory Management
  16. Tuning penggunaan Block Space
  17. Tuning I/O
  18. Rangkuman Performance Tuning
  19. Menggunakan Statspack